Friday, October 31, 2014

I hate You But I love You


Cinta itu egois. Ya, saya kira pernyataan ada betulnya. Kenapa demikian? Ada kalanya kita harus bersikap egois agar orang yang kita cintai tidak direbut oleh orang lain.
Cemburu itu tanda cinta. Betul sangat. Jika pasangan anda tidak pernah cemburu maka perasaannya bisa dipertanyakan. Hihihi… seseorang yang sangat mencintai pasangannya maka dia akan menjadi pencemburu.
Nah, gambar dibawah ini, merupakan suatu situasi yang sangat mengharukan bagi sang cowok. Kenapa tidak, hal ini membuktikan betapa sayang dan cintanya sicewek terhadap dirinya. Ini salah satu bukti jika sang cewek tidak mau kehilangan sang cowok.
So cute..(hihih mau juga dibilang seperti itu, but who’ll say it??T-T think twice)

No comments:

Post a Comment